Kampus Politeknik Negeri Kupang Gelar Kegiatan Grand Launching Wirausaha Merdeka
Kampus Poiliteknik Negeri Kupang menjadi salah satu dari tujuh belas (17) Perguruan Tinggi pelaksana terpilih dari seluruh kampus di Indonesia dan menjadi satu-satunya PT pelaksana di Indonesia Timur yang berhak menjadi penyelenggara program Wirausaha Merdeka dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi. Kegiatan Grand Launching Wirausaha Merdeka di selenggarakan di Auditorium Kampus Politeknik Negeri Kupang, […]